Cari Blog Ini

Minggu, 31 Oktober 2010

Wireless Hacking untuk Pemula

Selain Tarzan dan Jane, siapa yang belum pernah mendengar tentang jaringan wireless ? Wi-Fi ? Jaringan tanpa kabel ini memberikan banyak sekali kemudahan karena tidak membutuhkan kabel yang membatasi ruang gerak. Dari segala keunggulan ini, apakah Anda sudah memahami jaringan Wireless dengan baik ? Kenapa Access Point mempunyai sepasang tanduk ? Seberapa jauhkah jangkuan sebuah Access Point ? Berapa banyak client yang mampu ditangani oleh sebuah Access Point ? Bisakah menghubungkan antar komputer secara wireless tanpa menggunakan pertalatan tambahan seperti Access Point ?

Jasakom.Wireless.KungFu.Networking.n.Hacking.Des.2007.eBook
The type of the release is: eBook
In the PDF format with ISBN: 978-9-791090-06-3
Pub Date: Des 2007
The size of the release is: 23.9 mb
Released on: 08/15/2009

Tidak kalah serunya adalah aktifitas hacking terhadap jaringan wireless. Sudah sering mendengar orang-orang yang melakukan pembajakan jaringan wireless untuk mendapatkan akses internet gratis ? Bagaimana hal tersebut bisa dilakukan ? Apa itu WEP, WPA dan WPA2? Benarkah keamanan terbaru yaitu WPA dan WPA2 aman dari serangan hacker ? Kalau WPA dan WPA2 saja dikatakan tidak aman, bagaimanakah caranya menggunakan jaringan wireless yang bisa membuat anda tetap tidur nyenyak ?

Seperti seri JS E-Learning lainnya, buku ini merupakan konsep belajar yang menggabungkan antara buku teks dengan Video Tutorial E-Learning dalam CD. Selain membaca, Anda juga melihat berbagai aksi dilakukan melalui video tutorial JS E-Learning seperti menghubungkan antar komputer secara wireless tanpa melalui Access Point, setting Access Point serta aksi hacking WEP, WPA dan WPA2 yang mendebarkan.

Download Buku

Sumber : Wireless Hacking untuk Pemula

0 komentar:

Posting Komentar